Senin, 02 April 2012

titik-titik

 Jangan hidup dalam mimpi orang lain. Buatlah mimpimu itu seindah mungkin.
Rancanglah impianmu untuk hari ini, esok atau lusa.  

Buatlah seindah mungkin, selancar mungkin dan semenarik mungkin.

setelah itu berikan kepada Tuhanmu,
biar Dia yang menghapus dan menambahkan keindahan dalam hidupmu.

sesungguhnya Dia adalah pemberi keindahan, dan yang memiliki keindahan.

aku berlindung kepada-Mu ya Allah, dari godaan Syaithan yang terkutuk.
amin..


Tidak ada komentar:

Posting Komentar